Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

Print Friendly and PDF

File ISO Windows 8.1 Preview kemarin telah dirilis, dan bagi kamu yang ingin mengupdate Windows 8 ke versi 8.1 Preview menggunakan file ISO, silahkan ikuti panduan WinPoin berikut ini:
1. Pertama, pastikan komputer kamu memenuhi persyaratan berikut ini:
  • Terkoneksi dengan internet
  • Windows 8 kamu login dengan Microsoft Account, bukan Local Account
  • Windows 8 kamu merupakan Windows yang menggunakan bahasa Arabic, English (US), Chinese (Simplified), Chinese (Traditional), French, German, Japanese, Korean, Portuguese (Brazil), Russian, Spanish, Swedish, atau Turkish.
2. Download File ISO Windows 8.1 Preview disini:
http://windows.microsoft.com/en-us/windows-8/preview-iso

3. Double klik file ISO tersebut.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

4. Double klik setup.exe dan klik Yes jika ada konfirmasi.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

5. Proses instalasi Windows 8.1 Preview akan berjalan. Ikuti dan lakukan proses instalasi tersebut hingga selesai.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

6. Di tengah proses instalasi, kamu akan diminta memasukkan product key. Gunakan product key berikut ini dan lanjutkan proses instalasi:

NTTX3-RV7VB-T7X7F-WQYYY-9Y92F

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

7. Setelah proses instalasi selesai, kamu bisa menggunakan Express Settings untuk melakukan pengaturan dengan cepat.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO
Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

8. Untuk melakukan verifikasi akun, kamu perlu menggunakan security code. Kamu bisa mengirimkannya ke email yang kamu inginkan. Jika tidak ingin, kamu bisa memilih Skip for Now.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

9. Security Code akan terkirim ke email tersebut. Masukkan di form yang disediakan.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

10. Kamu juga diberikan pilihan untuk menggunakan SkyDrive atau tidak. Jika komputer kamu selalu terkoneksi dengan internet, memilih menggunakan SkyDrive adalah pilihan yang tepat.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

11. Proses finishing installation akan berlangsung.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

12. Setelah beberapa menit, Windows 8.1 Preview sudah bisa kamu nikmati.

Cara Install Windows 8.1 Preview Menggunakan File ISO

Selain melalui file ISO, kamu juga bisa mengupdate Windows 8 ke Windows 8.1 Preview melalui Windows Store. Jika kamu bingung ingin menginstall melalui metode apa, silahkan baca pertimbangan WinPoin seputar metode instalasi Windows 8.1 Preview ini. Share WP
Previous
Next Post »

WARNING..!! Etika BERKOMENTAR di Blog all's well :

a. Gunakanlah Perkataan yang Baik, Ramah dan Sopan
b. Komentar SPAM akan all's well HAPUS setelah direview
c. Komentar NEGATIF & RASIS akan Segera di HAPUS
d. Dilarang Menambahkan "LINK AKTIF" dalam Komentar

Note: "ANDA SOPAN KAMI PUN SEGAN" (all's well) ConversionConversion EmoticonEmoticon

Our Gallery